Medion Group

PT Medion didirikan di Bandung pada tahun 1969 dalam bentuk home industry dengan produk obat dan vitamin. Pada tahun 1976 berdiri lokasi industri I di Jalan Babakan Ciparay 282 Bandung, kemudian pada tahun 1989 berdiri lokasi industri II di Jalan Raya Batujajar – Cimareme Padalarang. Pada tahun 1990, Medion mulai memproduksi vaksin sedangkan pada tahun 1991 mulai memproduksi alat peternakan. Produk Medion bergerak di bidang farmasi dengan produk utamanya adalah obat – obatan , vitamin, dan vaksin untuk ternak. Namun demikian, Medion juga memproduksi alat – alat peternakan untuk mendukung produk utamanya.

Saat ini Medion Group kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan November 2024. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama Medion Group dengan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan Kerja Medion Group


1. Teknisi

  • Teknik Mesin / Mekatronika / Listrik

2. Operator

  • Semua Jurusan Teknik

3. Operator Lab

  • Kimia Analis / Kimia Industri / Farmasi

Kualifikasi Umum :

  • Pendidikan SMA / SMK / Sederajat
  • Untuk Penempatan: Boyolali

Gaji diatas UMR Boyolali

Catatan:

  • PENTING! Pada bagian Sumber Informasi, pilih Social Media > Disnakerja

INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA




Tagged: