PT Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh (TRANS 7)

DISNAKERJA.COM – Trans7 (sebelumnya bernama TV7) adalah sebuah stasiun televisi swasta nasional di Indonesia. Trans7 yang pada awalnya menggunakan nama TV7, melakukan siaran perdananya secara terestrial di Jakarta pada 23 November 2001 dan pada saat itulah mayoritas sahamnya dimiliki oleh Kompas Gramedia. Pada tanggal 4 Agustus 2006, Trans Corp mengakuisisi mayoritas saham TV7. Meski sejak itulah TV7 dan Trans TV resmi bergabung, namun ternyata TV7 masih dimiliki oleh Kompas Gramedia, sampai TV7 akhirnya melakukan re-launch (peluncuran ulang) pada 15 Desember 2006 dan menggunakan nama baru, yaitu Trans7.

Saat ini PT Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh (TRANS 7) kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Mei 2024. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama PT Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh (TRANS 7) dengan kualifikasi sebagai berikut.


Recruitment Intern

Requirements :

  • Final year students with no offline classes (preferably Psychology), recently graduated or candidates with 0 – 1 year of working experience are welcome to apply.
  • Have a good understanding of psychological tools and recruitment methodology is an advantage.
  • Highly interested to learn about Recruitment.

Should you think you have what we’re looking for, submit your updated resume as soon as possible to ours at:

magang7@trans7.co.id | Subject: (Position) – (Name)

Only short-listed candidates will be contacted.

INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA




Tagged: