PT Primajaya Pantes Garment (POLO)

Primajaya group adalah perusahaan garmen skala nasional yang terkemuka di Indonesia yang terus berkembang pesat dan merambah ke bidang non-garmen. PT Primajaya Pantes Garment adalah Sebuah Perusahaan yang sedang berkembang bergerak di bidang ritel (garment dan F&B).

Perusahaan yang sedang berkembang bergerak di bidang ritel (garment dan F&B ), saat ini membutuhkan profesional yang punya semangat untuk maju untuk mengisi posisi – posisi sebagai berikut ini :

Lowongan Kerja PT Primajaya Pantes Garment (POLO)


1. Staff Inventory Audit

Kualifikasi :

  • Pendidikan terakhir S1 Akuntansi, GPA > 3.00
  • Freshgraduate/ memiliki pengalaman minimal 3 bln dibidangnya (diutamakan retail)
  • Memahami teknis sebagai inventory audit
  • Siap kerja lembur, siap ditugaskan keluar kota
  • Penempatan di Kantor Pusat (Kalideres, Jakarta Barat)

2. Staff Accounting – General Ledger Inventory

Kualifikasi :

  • Pendidikan terakhir S1 Akuntansi, GPA > 3.00
  • Memiliki pengalaman minimal 1 thn dibidangnya (diutamakan retail)
  • Memahami teknis sebagai general ledger (utama penjurnalan, laporan keuangan) & stock opname
  • Siap kerja lembur, siap ditugaskan keluar kota
  • Penempatan di Kantor Pusat (Kalideres, Jakarta Barat)

3. Supervisor Accounting (Paham Tax) – URGENT

Kualifikasi :

  • Pendidikan terakhir S1 Akuntansi/ Perpajakan, GPA > 3.00
  • Memiliki pengalaman dibidangnya selama minimal 2 tahun
  • Menyusun laporan keuangan, Ekualisasi akun pendapatan & Biaya komersial vs Fiskal
  • Menyusun SPT Tahunan Badan, Membalas/ merespon surat konfirmasi dr KPP
  • Komunikasi baik, inisiatif kerja tinggi & logika berfikir baik
  • Penempatan di Kantor Pusat (Kalideres, Jakarta Barat)

4. Staff Finance – Account Payable (AP)

Kualifikasi :

  • Pendidikan terakhir S1 Accounting , GPA > 3.00
  • Memiliki pengalaman kerja dibidangnya setidaknya 1 tahun
  • Memahami teknis pekerjaan dibidang AP
  • Siap kerja lembur, siap ditugaskan keluar kota
  • Penempatan di Kantor Pusat (Kalideres, Jakarta Barat)

5. Staff General Affair

Kualifikasi :

  • Pendidikan terakhir S1 Manajemen , GPA > 3.00
  • Memiliki pengalaman kerja dibidangnya setidaknya 1 tahun
  • Memahami teknis pekerjaan dibidang GA (terutama proyek)
  • Siap kerja lembur, siap ditugaskan keluar kota
  • Penempatan di Kantor Pusat (Kalideres, Jakarta Barat)

Dapat mengirimkan CV lengkap ke :

karir-polo@ppg.co.id dengan subyek Nama_(posisi yang dilamar) | Contoh : Nabila_SPV Supervisor

INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA




Tagged: